Festival Parimbo di Malalo, Upaya Lestarikan Hutan dengan Seni Budaya
Kegiatan dilakukan berupa pagelaran kesenian dan budaya, pemutaran film, pameran produk olahan hasil hutan bukan kayu yang dipadukan dengan diskusi tematik
Sejak Ada Guardian, Tim Parimbo Bersemangat Menjaga Hutan Nagari
Eksistensi Tim Parimbo semakin menjadi-jadi untuk mengawal kelestarian hutan dan isinya di nagari-nagari Sumatera Barat. Tim binaan Dinas Kehutanan Sumbar dan KKI Warsi itu kini dilengkapi ‘mata-mata suara’ (artificial intelligent).
“Alat Guardian itu kami...
Pernyataan Sikap Pokja Timbalun, Festival Parimbo
Festival Parimbo bagi kami adalah momentum untuk semakin mempererat dan memperkuat sinergi antara masyarakat, pemerintah dan NGO untuk memperluas akses kelola dan ruang hidup masyarakat dalam mengelola Sumber Daya Alam. Ruang kelola dan ruang hidup akan berdampak...